Sistem Informasi Arsip Dokumen Berbasis PHP MySQL Pada Kantor Camat Nisam Antara

Penulis

  • Muhammad Haries UNIKI Penulis

DOI:

https://doi.org/10.61805/fahma.v22i1.107

Kata Kunci:

Arsip, Sistem Informasi, PHP, MySQL

Abstrak

Perkembangan internet saat ini terus berkembang dan diterapkan pada setiap kantor pemerintahan salah satunya kantor camat Nisam Antara. Bagian yang memberikan pengaruh paling besar pada perkembangan internet yaitu media komunikasi yang dilakukan melalui surat menyurat secara fisik kini telah berubah. Penggunaan dokumen fisik terus berkurang dan berubah menjadi dokumen digital yang dikirimkan melalui media sosial seperti WhatsApp dan Telegram. Namun penggunaan dokumen digital juga mempunyai kekurangan yaitu dokumen digital yang dikirimkan rentan kehilangan dan tidak terorganisir pada perangkat ponsel pegawai pemerintahan dan komputer kantor camat. Untuk itu diperlukan sebuah aplikasi yang dapat menyimpan dan menata dokumen-dokumen digital tersebut ke dalam sistem informasi berbasis web menggunakan PHP dan MySQL yang dapat dengan mudah diakses serta digunakan. Hasil dan implementasi dari sistem informasi berbasis web ini dapat menyimpan dokumen digital dalam format apa pun, menampilkan dokumen yang tersimpan, mencari dokumen, menampilkan dokumen berdasarkan tanggal dan nama, serta dapat menghapus dokumen yang tidak diperlukan atau ketika terdapat duplikat dokumen yang diunggah. Dengan diterapkan aplikasi ini dapat memudahkan pegawai pemerintahan dalam melaksanakan tugas di kantor camat Nisam Antara untuk dapat menata dan mengarsipkan surat-surat digital penting.

Unduhan

Data unduhan tidak tersedia.

Referensi

J. W. Satzinger, R. B. Jackson, and S. D. Burd, S I X T H E D I T I O N Systems Analysis and Design I N a C H a N G I N G W O R L D. 2012. [Online]. Available: www.cengage.com/highered

T. Sijabat, W. Dopong, R. Rotikan, S. Lolong, and J. H. Moedjahedy, “The Development of Web Based Information System at Universitas Klabat Career Center,” 2020 2nd Int. Conf. Cybern. Intell. Syst. ICORIS 2020, 2020, doi: 10.1109/ICORIS50180.2020.9320808.

M. Ginsburg and A. Kambil, “Annotate: A web-based knowledge management support system for document collections,” Proc. Hawaii Int. Conf. Syst. Sci., vol. 00, no. 9319331, p. 46, 1999, doi: 10.1109/hicss.1999.772797.

E. Caroline and M. Ziveria, “Saving and Loan Information System of Cempaka Cooperative Web Based,” 2018 7th Int. Conf. Reliab. Infocom Technol. Optim. Trends Futur. Dir. ICRITO 2018, pp. 784–791, 2018, doi: 10.1109/ICRITO.2018.8748603.

B. Prebreza, D. Gotseva, and P. Nakov, “A Study of Documents Management System Based on Web, Case Study: University,” 29th Natl. Conf. with Int. Particip. TELECOM 2021 - Proc., pp. 85–89, 2021, doi: 10.1109/TELECOM53156.2021.9659663.

S. M. Alade, “Design and Implementation of a Web-based Document Management System,” Int. J. Inf. Technol. Comput. Sci., vol. 15, no. 2, pp. 35–53, 2023, doi: 10.5815/ijitcs.2023.02.04.

J. K. A. Sagum, “Web-Based Document Management System for PEP Squad Events and Marketing Services,” in 2021 IEEE 13th International Conference on Humanoid, Nanotechnology, Information Technology, Communication and Control, Environment, and Management, HNICEM 2021, 2021. doi: 10.1109/HNICEM54116.2021.9732033.

N. L. Adam, M. Akmal Hakim Che Mansor, M. F. Pauzi, and S. Cik Soh, “Document and Event Record Management System: A Prototype,” 2022 12th IEEE Symp. Comput. Appl. Ind. Electron. ISCAIE 2022, pp. 223–227, 2022, doi: 10.1109/ISCAIE54458.2022.9794525.

V. Dalip, A. L. Yadav, and A. Joshi, “Custom Analytics Module and Admin Panel for Websites built in PHP (Laravel),” Int. Conf. Cyber Resilience, ICCR 2022, pp. 1–4, 2022, doi: 10.1109/ICCR56254.2022.9995942.

W. Scrapping, “Automated E-Commerce Price Comparison Website using,” no. Iccci, 2023.

Unduhan

Diterbitkan

30-01-2024

Terbitan

Bagian

Artikel

Cara Mengutip

Sistem Informasi Arsip Dokumen Berbasis PHP MySQL Pada Kantor Camat Nisam Antara. (2024). Jurnal Informatika Komputer, Bisnis Dan Manajemen, 22(1), 10-17. https://doi.org/10.61805/fahma.v22i1.107

Artikel Serupa

1-10 dari 70

Anda juga bisa Mulai pencarian similarity tingkat lanjut untuk artikel ini.